Home » , » SMS Diprediksi Punah 5 Tahun Lagi

SMS Diprediksi Punah 5 Tahun Lagi

SMS Diprediksi Punah 5 Tahun Lagi
My Note - Apa yang akan terjadi jika SMS yang kita kenal selama ini akan punah.kyknya spesiesnya sudah mulai berkurang didunia ini hehehe. ya begitulah adanya dan kenyataannya, SMS pada umumnya kita kenal ada pada Hp berbasis Symbian, bukan pada android atau smartphone dan yang lainnya,.Kabar dari Kepunahan SMS ini hanyalah prediksi saja, toh nyatanya pada hp android atau smartphone masih bisa sms.
SMS diramalkan akan senasib dengan fax. Jumlah penggunaannya kian berkurang dan berangsur-angsur alami kepunahan. Lima tahun lagi, SMS diprediksi bakal musnah. Demikian ujar Erik Meijer, Director and Chief Commercial Officer Indosat.

Gencarnya penetrasi aplikasi pesan instan di pelbagai perangkat selular ditengarai sebagai penyebab utama rendahnya minat ber-SMS. Akan tetapi untuk pengaruhnya sendiri tidak terlalu tinggi di tanah air. Ini disebabkan jika penyebaran ponsel pintar belum merata. Mayoritas penduduk Indonesia, jelas Erik, masih gunakan feature phone. Inilah yang jadi potensi bagi SMS untuk tetap bisa bernafas lima tahun ke depan.

SMS Diprediksi Punah 5 Tahun Lagi

Pengguna SMS sendiri masih cukup banyak. Sedangkan pertumbuhan pengguna Instant Message (IM) juga semakin pesat. Menurut suami Maudy Koesnaedi ini keduanya saat ini masih sama-sama tumbuh. Trafik SMS, kata Erik, belum turun. Namun trafik ini berangsur-angsur secara perlahan akan digusur oleh trafik data Ia mengandaikan posisi SMS hampir sama dengan fax. Dulu perangkat ini sangat populer dalam aktivitas berkirim dokumen. Dengan munculnya email, Fax dan telex sudah jarang dijumpai. Lantas apa strategi Indosat sendiri?

Mensiasati tren itu, salah satu operator lokal tanah air ini akan tingkatkan kualitas dan teknologi jaringan. Bahkan Indosat sudah miliki niatan untuk beralih ke 4G LTE. Selain itu untuk mengantisipasi pergesaran tren, Indosat juga menjajaki kerjasama dengan beberapa aplikasi pesan instan populer. IM populer, tutup Erik, kini sedang dilakukan proses penjajakan. BlackBerry, WhatsApp, dan beberapa IM lain akan digandeng Indosat untuk mensiasati perubahan tren yang ada. Demikian seperti ditulis Viva News 
Sekian informasinya semoga bermanfaat.
Sumber

10 komentar:

  1. wah bisa kandas nie hubungan deng ndy kalaw sms dah hilang! heheh
    makasi mas atas infonya

    ReplyDelete
  2. sms itu penyelamat kita disaat ada kebutuhan pas lagi di tempat ribut kan enak,kalo telpon kadang ga denger dan ga enak ama orang lain

    ReplyDelete
  3. wah mantap dah,ng ada anak alay yg sms-an lg,,mantap da.

    kunjuangan baliak dan nanti

    ReplyDelete
  4. kalo ngga sms ya susah gan komunikasinya

    ReplyDelete
  5. jangan sampe punah ntar malah ribet :D

    ReplyDelete
  6. Bodoh... kelebihan dari sms tuh ya penerima sms gak dipungut biaya... beda dengan chating yg pengirim n penerimanya harus bermodal pulsa.
    Kapitalisme komunikasi.

    ReplyDelete

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
GET UPDATE VIA EMAIL
Berlangganan artikel via email!
reader